Paser Kembali Terima Penghargaan Kabupaten Layak Anak

Thu, 2 Nov 2023 13:33:34 | author Simpul Media
Kabupaten Paser raih penghargaan KLA 7 kali secara berturut-turut. dok. Prokopim Paser (Dok. Rul/Simpul Media)
Kabupaten Paser raih penghargaan KLA 7 kali secara berturut-turut. dok. Prokopim Paser (Dok. Rul/Simpul Media)

SIMPUL.MEDIA, Paser – Kabupaten Paser di Tahun 2023 ini kembali meraih piala Kabupaten Layak Anak (KLA) dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPA). Penghargaan ini diterima sudah yang ke 7 kalinya.

Kepala Dinas Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anakan (PPKBPPPA), Amir Faisol menyerahkan penghargaan KLA 2023 berupa piala dan piagam kepada Bupati Paser, Fahmi Fadli, pada Senin (30/10/2023) kemarin.

Fahmi Fadli mengapresiasi atas prestasi ini dan mengganturkan selamat atas diraihnya Piala KLA untuk Kabupaten Paser yang ke 7 kalinya. “Semoga bisa terus dipertahankan dan Kabupaten Paser bisa terus menciptakan suasana yang kondusif bagi tumbuh kembangnya anak”, kata Bupati Paser, Fahmi Fadli.

Ditempat yang sama, Amir Faisol, mengatakan, Piala Kabupaten Layak Anak diberikan oleh KPPA kepada setiap Kabupaten di Indonesia yang mempunyai komitmen tinggi atas pemenuhan tata anak di daerahnya masing-masing.

“Kabupaten Paser sudah 7 kali tercatat meraih piala Kabupaten Layak Anak kategori Pratama,” katanya.

Dikatakannya, sesuai dengan arahan Bupati pada tahun depan Kabupaten Paser diupayakan agar bisa mendapatkan penghargaan satu tingkat diatas Pratama, yaitu Madya.

”Diperlukan langkah konkrit untuk meningkatkan dari kategori Pratama ke Madya,” jelasnya.

Selain itu, tambah Amir Fasiol, Bupati juga meminta agar apa yang menjadi hak atau kebutuhan anak untuk dapat diperhatikan, seperti pendidikan, kesehatan, sebagaimana hal itu juga merupakan tanda Komitmen dari Kabupaten Paser sebagai KLA.

“Melalui perangkat daerah terkait juga diminta untuk terus meningkatkan sinergitasnya dalam mewujudkan Kabupaten Paser sebagai KLA,” pungkas Amir Faisol.

(MS03/adv/ksp)

BACA JUGA

News Feed

Ketua DPRD Paser: Porkab Jadi Ajang Menyambut Porprov 2026

SIMPUL.MEDIA, Paser – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Paser, Hendra Wahyudi meminta agar…

Festival Awa Bedampar di Desa Damit, Tanda Rasa Syukur Selepas Masa Panen Padi

SIMPUL.MEDIA,Tanah Grogot – Masyarakat di Desa Damit, Kecamatan Paser Belengkong, Kabupaten Paser mengungkap rasa syukur…

Ahmad Rafi’i Diberhentikan Sementara Sebagai Anggota DPRD, Sebagian Tunjangannya Ditiadakan

SIMPUL.MEDIA, Paser – Status Ahmad Rafi’i, terdakwa tindak pidana pemalsuan surat, sebagai Anggota Dewan Perwakilan…

DPRD Paser Kembali Gelar PAW

SIMPUL.MEDIA, Paser – Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Paser memastikan bakal kembali menggelar…

DPRD Sepakat Penataan RTH dan Fasum Harus Memenuhi Unsur yang Lengkap

SIMPUL.MEDIA, Paser – Penataan Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan fasilitas umum (Fasum) di Kabupaten Paser…

Produksi Madu Kelulut di Muara Samu, Mampu Hasilkan 40 Liter Perbulan

SIMPUL.MEDIA, Muara Samu – Kelompok tani di Kecamatan Muara Samu, Kabupaten Paser sukses dalam mengolah…

Pembangunan Bandara Paser Berlanjut, DPRD Ingatkan Jangan Terhenti Lagi

SIMPUL.MEDIA, Paser – Pembangunan bandar udara (bandara) di Desa Rantau Panjang, Kecamatan Tanah Grogot terus…

DPRD Paser Dukung Rencana Pengendalian Inflasi Pemkab Pasca Terima Insentif Fiskal

SIMPUL.MEDIA, Tanah Grogot – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Paser mengapresiasi upaya Pemerintah Kabupaten…

DPRD Paser Pastikan Perbaikan Wiskul Rampung Akhir November

SIMPUL.MEDIA, Paser – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Paser langsung turun gunung meninjau lokasi…

Dana Insentif Fiskal Untuk Tekan Laju Inflasi di Paser

Pemkab Paser Manfaatkan Dana Insentif Fiskal Untuk Beberapa Program Yang Tengah Dijalankan Sebagai Bentuk Pengendalian…

error: Content is protected !!