Foto bersama setelah penandatanganan sumpah janji wakil ketua DPRD Paser (Dok. Fakhrul/Simpul.Media)
Foto bersama setelah penandatanganan sumpah janji wakil ketua DPRD Paser (Dok. Fakhrul/Simpul.Media)

SIMPUL.MEDIA, Paser – Rapat Paripurna peresmian dan pengucapan sumpah janji Wakil Ketua DPRD Kabupaten Paser masa jabatan 2024-2029, Zulkifli Kaharuddin resmi dilantik dan diambil sumpah janji oleh Ketua Pengadilan Negeri Tanah Grogot. Rabu (09/10/2024).

Proses pengucapan sumpah janji wakil ketua DPRD melalui sidang paripurna dipimpin Ketua DPRD H. Hendra Wahyudi, diikuti jajaran anggota DPRD Paser dan dihadiri perwakilan Pj  Bupati Paser, unsur Forkopimda, anggota DPRD Kaltim Dapil PPU- Paser.

Unsur Wakil Ketua I, Zulkifli Kaharuddin. dari Fraksi Golkar yang memproleh kursi terbanyak ke dua setelah PKB yakni 7 kursi. Dilantiknya Zulkifli Kaharuddin menggantikan Ikhwan Antasari yang saat ini maju menjadi Calon Wakil Bupati Paser. Sementara itu untuk jabatan Wakil Ketua II DPRD Paser diisi oleh Hendrawan Putra dari Partai Demokrat yang saat ini memperoleh 5 Kursi di DPRD Paser.

“Hari ini kami di lantik menjadi Wakil Ketua DPRD Kabupaten Paser, tentu kami siap melaksankaan tugas,” Ucap Zulkifli Kaharuddin.

Ia juga meminta dukungan dari berbagai pihak guna mengemban amanah baru. Namun demikian ia siap mengabdi untuk kabupaten paser melalui lembaga DPRD.

“Insyaa Allah kami akan melakukan kerja-kerja sesuai fungsi DPRD yaitu legislasi penganggaran dan pengawasan.  semoga Allah memudahkan semua dan menghasilkan banyak manfaat bagi masyarakat paser umumnya dan dapil 1 tanah grogot khususnya,” pungkasnya.

(FHs04/adv/DPRDP)

Pewarta : Ahmad Fakhrul A.
Editor :  A.R. Maulana

BACA JUGA

News Feed

Mengusung Visi Paser Mulia, RPJPD 2025-2045 Disepakati Bupati dan Ketua DPRD Paser

SIMPUL.MEDIA, Paser – Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli bersama Ketua DPRD Kabupaten Paser, H. Hendra…

Hadirkan Pojok Pajak, Ketua DPRD Paser ; Anggota DPRD Paser Taat Pajak

SIMPUL.MEDIA, Paser – Ketua DPRD Kabupaten Paser H. Hendra Wahyudi mendukung kinerja Badan Pendapatan Derah…

H. Abdullah Wakil Ketua I DPRD Paser Ingatkan Masyarakat Hati-Hati Memilih Travel.

SIMPUL.MEDIA, Paser – Ibadah Haji merupakan keinginan semua umat Islam. Begitu juga bagi keluarga Wakil…

HUT Bhayangkara ke-78, DPRD Paser Apresiasi Kinerja dan Capaian Polres Paser

SIMPUL.MEDIA, Paser – Peringati HUT Bhayangkara ke-78, Polres Paser melaksanakan Upacara Parade Hari Bhayangkara ke-78…

Antusias Ikuti Syukuran Hari Bhayangkara, Bupati: Polres Paser Terus Berkembang

SIMPUL.MEDIA, Paser – Pemerintah Kabupaten Paser melalui Bupati Paser dr. fahmi Fadli. Mengucapkan Selamat Hari…

Bupati Paser dan Ketua TP PKK Paser Terima Penghargaan Bidang MKK

SIMPUL.MEDIA , Semarang – Bupati Paser dr. Fahmi Fadli Bersama Ketua Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan…

Berbekal Petuah dan Budaya Leluhur, LAP Siap Dikukuhkan

SIMPUL.MEDIA , Paser – Lembaga Adat Paser (LAP) merupakan salah satu lembaga yang bergerak di…

Raperda Pertanggungjawaban APBD Paser 2023, DPRD Paser Berikan Catatan Pembenahan

SIMPUL.MEDIA , Paser – DPRD Kabupaten Paser menggelar Rapat Paripurna dalam rangka Penyampaian hasil pembahasan…

Bupati Paser Jabarkan Masalah Silpa dan Target DPHTB Tak Terpenuhi

SIMPUL.MEDIA , Paser – Bupati Paser dr. Fahmi Fadli mengikuti Rapat Paripurna dengan agenda menyampaikan…

Bentuk Raperda Inisiatif DPRD Paser Libatkan Pakar Hukum 2 Universitas Nasional

SIMPUL.MEDIA, Paser – DPRD Paser dalam melaksanakan fungsinya telah menginisiasi pembentukan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda)…

error: Content is protected !!