Komposisi Personalia AKD Terbentuk, DPRD Paser Siap Laksanakan Tugas

Wed, 9 Oct 2024 08:52:08 | author Simpul Media
Rapat Paripurna DPRD Paser dalam rangka Penetapan Personalia Alat Kelengkapan DPRD Paser. ( Dok. Fakhrul/Simpul.Media)
Rapat Paripurna DPRD Paser dalam rangka Penetapan Personalia Alat Kelengkapan DPRD Paser. ( Dok. Fakhrul/Simpul.Media)

SIMPUL.MEDIA, Paser – DPRD Paser menggelar rapat Paripurna dalam rangka Penetapan Komposisi Personalia Alat Kelengkapan Dewan (AKD) Masa jabatan 2024-2029, di Gedung Baling Seloloi, Sekretariat DPRD Paser, Selasa (8/10/2024).

Rapat paripurna tersebut, dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Paser, H. Hendra Wahyudi, didamping Wakil Ketua Sementara DPRD Paser, Zulkifli Kaharuddin, serta turut dihadiri 24 Anggota DPRD Paser.

H. Hendra Wahyudi mengatakan setelah ditetapkannya Personalia AKD tersebut, diharapkan dapat segera menentukan komposisi masing-masing AKD. Kedepan para anggota DPRD Paser sudah dapat segera melakukan tugas-tugas kedewanan.

“Saat ini, lima AKD sudah terbentuk dan telah sesuai dengan perundang-undangan yang ada. Kami harap dengan telah dibentuknya AKD ini kinerja DPRD Paser dapat maksimal,” Ucap H. Hendra Wahyudi.

Berikut daftar nama AKD DPRD Paser masa jabatan 2024-2029 mulai dari Ketua hingga anggota:

Banmus 
Ketua DPRD Paser, H. Hendra Wahyudi
Wakil Ketua DPRD Paser
Wakil ketua DPRD Paser
Sekretaris bukan anggota, Sekretaris DPRD Paser Muhammad Iskandar Zulkarnain
Anggota  :
Agus Santosa
Elly Ermayanti
Edwin Santoso
Muhammad Rama Romilza Azhari
Indra Pardian
Nurhayati
Sultan Surya Pasha
Hamsi
Proses PAW
Arlina Andi Muhammad Rizal Ashari
Acong Asfiyek
Muhammad Jarnawi
Lasminah

Komisi I, Pemerintahan dan Hukum
Ketua, Kasri
Wakil ketua, Umar
Sekretaris, Edwin Santoso
Zulfikar Yusliskatin
Indra Pardian
Hamsi
Abdullah
Hamransyah
Muhammad Jarnawi

Komisi II, Ekonomi, Keuangan, dan Kesejahteraan Rakyat
Ketua, Sukran Amin
Wakil ketua, Basri Mansyur
Sekretaris, Lasminah
Agus Santosa
Burhanudin
Nurhayati
Muhammad Nasir
Acong Asfiyek
Proses PAW

Komisi III, Pembangunan
Ketua, Abdul Aziz
Wakil ketua, Ilcham Halid
Sekretaris, Raniyanto
Elly Ermayanti
Muhammad Rama Romilza Azhari
Sri Nordianti
Sultan Surya Pasha
Arlina
Andi Muhammad Rizal Ashari

Bapemperda
Ketua, Indra Pardian
Wakil ketua, Burhanudin
Sekretaris bukan anggota, Sekretaris DPRD Paser Muhammad Iskandar Zulkarnain
Zulfikar Yusliskatin
Sukran Amin
Abdul Aziz
Basri Mansyur
Andi Muhammad Rizal Ashari
Acong Asfiyek
Muhammad Jarnawi

Banggar
Ketua DPRD Paser
Wakil Ketua DPRD Paser
Wakil Ketua DPRD Paser
Sekretaris bukan anggota, Sekretaris DPRD Paser Muhammad Iskandar Zulkarnain
Zulfikar Yusliskatin
Sukran Amin
Burhanudin
Ilcham Halid
Kasri
Sri Nordianti
Umar
Basri Mansyur
Abdul Aziz
Abdullah
Hamransyah
Muhammad Nasir
Raniyanto

Badan Kehormatan 
Ketua, Muhammad Jarnawi
Wakil Ketua, Agus Santosa
Sekretaris bukan anggota, Sekretaris DPRD Paser Muhammad Iskandar Zulkarnain
Anggota, Basri Mansyur

 

(FHs04/adv/DPRDP)

Pewarta : Ahmad Fakhrul A.
Editor :  A.R. Maulana

BACA JUGA

News Feed

Rakerprov KONI Kaltim, Bupati Paser Paparkan Kesiapan Porprov 2026

SIMPUL.MEDIA, Paser – Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Kaltim 2026 mendatang nantinya bakal diselenggarakan didaerah paling…

Perkiraan 7 Anggota DPRD Kaltim Dapil PPU-Paser, PKB Puncaki Klasemen Sementara

SIMPUL.MEDIA, Paser – Perolehan suara Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) pada pemilihan legislatif (Pileg) DPRD Kaltim…

MPC PP Paser Kawal Proses Rekapitulasi Suara Pemilu Diseluruh Kecamatan

SIMPUL.MEDIA, Paser – Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila (MPC PP) Kabupaten Paser turut serta mengawal…

Berkah Pemilu 2024, Kursi PKB di DPRD Paser Melejit Signifikan

SIMPUL.MEDIA, Paser – Perolehan kursi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Pemilu 2024 melejit siginifikan. Untuk diketahui,…

2 Hari Pencarian, Seorang Pria Terjatuh Dari Jembatan Sungai Kandilo Ditemukan Tak Bernyawa

SIMPUL.MEDIA, Paser – Setelah 2 hari pencarian Hairuddin Asfriansyah (23) yang diduga terjatuh di Jembatan…

Pria di Paser Dikabarkan Terjatuh Dari Jembatan Sungai Kandilo, Tujuh Jam Pencarian Belum Ditemukan

SIMPUL.MEDIA, Paser – Seorang warga asal Kelurahan Tanah Grogot, Kecamatan Tanah Grogot, Hairudin Afriansyah (23)…

Rutan Tanah Grogot Maksimalkan Pengamanan WBP Jelang Pemilu 2024

SIMPUL.MEDIA, Paser – Guna kelancaran proses pemilihan umum (Pemilu) 2024, Rumah tahanan (rutan) Tanah Grogot…

Polres Paser Kerahkan 374 Personel Pengamanan Pemilu 2024

SIMPUL.MEDIA, Paser – Pada apel pergeseran pasukan Polres Paser, sebanyak 374 personel bakal dikerahkan dalam…

DPC PUTRI Paser Siap Bantu Kembangkan Wisata di Bumi Daya Taka

SIMPUL.MEDIA, Paser – DPC Perhimpunan Usaha Taman Rekreasi Indonesia (PUTRI) Kabupaten Paser terbentuk untuk periode…

Dampak IKN, Wisatawan di Kaltim capai 8,3 Juta Pengunjung

SIMPUL.MEDIA, Paser – Seiring hadirnya Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser…

error: Content is protected !!