Warga Kerta Bakti Keluhkan Harga Tabung Gas Melon, Harga Capai RP 50.000

Mon, 7 Oct 2024 15:42:52 | author Simpul Media
Anggota DPRD Paser Andi Muhammad Rizal Ashari saat berdiskusi langsung dengan masyarakat. ( Dok. Fakhrul/Simpul.Media)
Anggota DPRD Paser Andi Muhammad Rizal Ashari saat berdiskusi langsung dengan masyarakat. ( Dok. Fakhrul/Simpul.Media)

SIMPUL.MEDIA, Paser – Adanya keluhan masyarakat di Desa Kerta Bakti Kecanatan Long Ikis, terkait mahalnya harga isi ulang Tabung gas 3 Kg Bersubaidi. Membuat, Anggota DPRD Paser Andi muhammad Rizal Ashari, harus turun langsung dan memeriksa sejumlah agen dan toko yang menjual tabung gas bersubsidi. Senin (7/10/2024).

Dalam agenda peninjauan tersebut, Andi muhammad Rizal Ashari. Mengetahui bahwa harga tabung gas 3Kg Yang biasa diterima warga melampaui harga standart Pemerintah yakni kisaran Rp.28.000 sampai Rp. 50.000.

“Terkait adanya aduan dari masyarakat, kami turun langsung memastikan persoalan yang terjadi di desa kerta bakti dan berkomunikasi langsung dengan pihak-pihak yang terkait dengan persoalan tersebut. Karena hirilisasi dari persoalan yang ada tidak lepas dari tanggung jawab desa dan dinas terkait,” Beber Andi Muhammad Rizal Ashari.

Selain itu, untuk mendapatkan tabung gas bersubsidi. Selain dengan harga yang melangit juga barang tersebut sulit didapatkan. Meskipun ada, warga masih harus antri bahkan smapai 2 hari.

“Perolehan Tabung Gas Elpigi Subsidi untuk masyarakat di Agen Elpigi Terbilang sulit, meskipun ada stok harus mengantri sampai 2 hari,” ungkapnya.

Ia berharap Dari Disprindakop bisa Mengontrol pendistribusian Tabung Gas 3 Kg bersubsidi agar. Sehingga pendistribusian tabung gas 3 Kg bisa tepat sasaran.

“Di harapkan kepada Agen dapat menyesuaikan harga standart dari Pemerintah Daerah dan mengikuti SOP yang berlaku,” pungkasnya.

(FHs04/adv/DPRDP)

Pewarta : Ahmad Fakhrul A.
Editor :  A.R. Maulana

BACA JUGA

News Feed

Posisi Calon Direktur Perumda PJT Dibuka, Seleksi Menanti Peminat

SIMPUL.MEDIA, Paser – Seleksi terbuka posisi Direktur Perusahaan Umum Daerah Prima Jaya Taka (Perumda-PJT) dipastikan…

Gelar One Day Promotion di 19 Provinsi, Upaya Petrokimia Gresik Perkuat Sektor Pertanian

SIMPUL.MEDIA, Paser – Perusahaan solusi agroindustri anggota holding Pupuk Indonesia, Petrokimia Gresik menggelar One Day…

Kaum Tani dan Nelayan Hingga Tokoh Masyarakat di Paser Dukung Cak Imin Jadi Capres 2024

SIMPUL.MEDIA, Paser – Ratusan masyarakat pesisir di Kabupaten Paser, yang tergabung dalam komunitas petani dan…

Santuni 240 Yatim Piatu Hingga Deklarasi Cak Imin Jadi Capres, Rangkaian Harlah PKB Ke-24 di Paser

SIMPUL.MEDIA, Paser – Ratusan masyarakat dari berbagai Desa di Kabupaten Paser, memenuhi Sekretariat DPC PKB…

Kemenhub Tinjau Bandara Paser, Tanda-Tanda Pembangunan Dilanjutkan

SIMPUL.MEDIA, Paser – Pihak Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Republik Indonesia akhirnya meninjau bandar udara Paser. Peninjauan…

19 Sapi di Paser Terjangkit PMK, Vaksinasi Mulai Dilaksanakan hingga Sepekan Kedepan

SIMPUL.MEDIA, Paser – Sebanyak 19 ekor sapi di Kabupaten Paser terjangkit Penyakit Mulut dan Kuku…

Lantik Anggota BPD, Fahmi Pesan Mampu Jawab Tuntutan Masyarakat

SIMPUL.MEDIA, Paser – Sebanyak 11 anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) diambil sumpah dan dilantik Bupati…

450 Unit Rumah di Paser Terima Program BSPS, Desa Pasir Belengkong Terbanyak

SIMPUL.MEDIA, Paser – Sebanyak 450 unit di Kabupaten Paser, dipastikan telah menerima program Bantuan Stimulan…

Jalur Alternatif Jembatan Putri Paser, Bak Adu Nyali. Pengelola Proyek Tidak Jelas

SIMPUL.MEDIA, Paser – Jembatan Putri Paser penghubung Kelurahan Tanah Grogot dan Desa Sungai Tuak, Kecamatan…

Kedapatan Miliki Sabu 25 Gram, Dua Pria Asal Paser Diringkus Ditresnarkoba Polda Kaltim

SIMPUL.MEDIA, Paser – Personel Ditresnarkoba Polda Kaltim mengamankan dua orang pria asal Kabupaten Paser. Keduanya…

error: Content is protected !!