Hati-Hati Nama Ketua Kadin Paser Dicatut Penipu

Thu, 28 Jul 2022 12:42:08 | author Simpul Media
AKUN PALSU

SIMPUL.MEDIA, Paser – Demi mendapatkan uang dengan cepat, berbagai macam cara dilakukan. Meski secara negatif sekaligus atau merugikan orang lain. Kali ini, Ketua Kamar Damar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Kabupaten Paser, Abdurrahman KA jadi korban pencatutan.

Namanya dicatut untuk penipuan. Dimana akun Facebook dengan nama pengguna Abdulrahman KKi, berkedok menawarkan menawarkan umrah gratis via messenger Facebook.

“Itu akun palsu. Kalau ada yang minta pertemanan Fb (Facebook) diblokir saja,” tegas Abdurrahman KA, Rabu (27/7/2022).

Dari pesan pribadi yang dikirimkan akun palsu itu, meminta untuk dikirimkan nomor WhatsApp. Kemudian setelahnya berlanjut dengan kode 6 digit untuk verifikasi bergabung dalam grup WhatsApp.

“Tawarannya di Fb itu buat nambah-nambah referensi bacaan berkedok agama dan umrah gratis,” ungkapnya.

Apa yang dialaminya bukan kali pertama. Sebelumnya akun Facebook miliknya telah dihack sebanyak 3 kali. Ia meminta kepada siapapun, khususnya relasi pertemannya di media sosial untuk tak mudah percaya.

“Jangan percaya begitu saja. Kalau besok-besok atau suatu hari nanti ada lagi pesan menawarkan umrah gratis, pinjam duit untuk tak percaya. Langsung hubungin saya saja, konfirmasi,” tutup dia. (ir)

BACA JUGA

News Feed

Operasi Pasar di Paser Batal, Kebijakan Mekanisme Pasar Dalam Pantauan

TANA PASER, simpul.media – Intervensi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Paser, dalam menyikapi kondisi minyak goreng, dengan…

277 Orang di Paser Meninggal Akibat Covid-19, Masyarakat Diingatkan Pentingnya Vaksinasi

TANA PASER, simpul.media – Hingga pertengahan Maret 2021, Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Paser mencatat, 277…

Ribuan Kawasan Food Estate di Paser, Butuh Sokongan Pemprov dan Pusat

SIMPUL.MEDIA, Paser – Seluas 2.500 hektate lahan di Kabupaten Paser direncanakan jadi kawasan food estate…

Penjualan Minyak Goreng Merata, Opsi Zonasi Wilayah

SIMPUL.MEDIA, Paser – Guna mengatasi antrean mengular dan berdesakan, serta meratanya penjualan minyak goreng di…

STIPER Muhammadiyah Paser Gelar Wisuda-10, Lulusan Bisa Bantu Pertanian Daerah

SIMPUL.MEDIA, Paser – Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian (STIPER) Muhammadiyah Paser menggelar acara Wisuda ke-10, Program…

Pengecer Dinilai Permainkan Harga, Wabup Paser Klaim Tak Ada Kelangkaan Minyak Goreng

SIMPUL.MEDIA, Paser – Wakil Bupati Paser, Syarifah Masitah Assegaf memastikan, tidak ada penimbunan komoditas minyak…

Truk ODOL Dilarang Lewat Desa Krayan Makmur

SIMPUL.MEDIA, Paser – Tak ingin infrastruktur jalan cepat rusak, Pemerintah Desa Krayan Makmur, Kecamatan Long…

Terkendala Legalitas Lahan, Terminal Tipe A di Paser Tertunda

SIMPUL.MEDIA, Paser – Pembangunan terminal tipe A di Kecamatan Tanah Grogot, Kabupaten Paser yang seharusnya…

Permainan Harga Minyak Goreng di Paser

SIMPUL.MEDIA, Paser – Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Paser beserta personel Polres Paser melakukan inspeksi…

RKPD 2023, Komisi III DPRD Paser Ingatkan Pemkab Masalah Jalan Usaha Tani, Petani Milenial hingga PPL

SIMPUL.MEDIA, Paser – Tema Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Paser 2023 pengembangan industri pengolahan berbasis…

error: Content is protected !!